rindu (2)

by - 03.25

ada rasa yang belum benar benar hilang
ada canda yang masih terngiang
ada rindu yang masih terbayang
masih ada bayang senyummu yang terus datang
ada cinta yang masih berjuang

kamu yang ku sayang
kapan hendak pulang?

You May Also Like

0 comments